Berbagi Tutorial Seputar Blog Terserah Adminnya, Masalah?

Redirect Backlink, Berkualitas atau Justru Berbahaya ?

Beberapa hari lalu saya sering sekali membagikan backlink, terutama redirect backlink. Sobat dapat mencarinya di artikel sebelah dengan label Backlink. Pernah saya bilang bahkan saya share di grup-grup facebook kalau backlink ini cukup ampuh. Nah kali ini saya akan share lagi nih, bukan backlink loh... tapi penjelasan lebih detail tentang " Redirect Backlink, Berkualitas atau Justru Berbahaya ? "

Manfaat Redirect Backlink

  • Backlink ini dapat menurun kan Alexa rank. Terbukti dengan seringnya kita memakai backlink ini Alexa rank blog milik saya menurun sedikit demi sedikit.
  • Menambah Link in Alexa. Yup, selain menurunkan alexa rank, backlink ini juga dapat menambah link in atau tautan masuk. Mula-mula link in blog saya hanya beberapa saja setelah itu hari demi hari terlewati link in akhirnya masuk ke blog saya.
  • Meningkatkan Traffic, kadang pula saya sempat mendapatkan traffic dari backlink ini ntah dari pengunjung yang mengklik backlink yang saya bagikan atau memang traffic asli dari google dan lain sebagainya.
  • Jumlah backlink bertambah, tentu jika kita menggunakan ini backlink akan bertambah. Ditambah lagi jika backlink ini berdomain .Gov maupun .Edu otomatis kualitas backlink ini lebih baik dari backlink yang lainnya.
Redirect Backlink, Berkualitas atau Justru Berbahaya ?
Sesuatu yang enak-enak itu kalau dilakukan terus menerus pasti gak baik, misalkan kita terlalu sering minum yang manis-manis terutama gula lama kelamaan kita bisa terkena penyakit diabetes. Sama halnya dengan Backlink di Blog, jika kita gunakan tanpa batas dan dilakukan terus menerus maka sangat-sangat tidak dianjurkan.

Beberapa hari yang lalu, saya sempat browsing dan menemukan sebuah artikel, ya kira-kira begini isinya :

"Pengalihan merupakan pengalihan pengunjung ke URL yang berbeda dari URL yang diminta sebelumnya. Seperti saat memindahkan situ ke alamat baru atau mengkonsolidasi laman menjadi satu."

"Mengalihkan pengguna ke laman lain dengan tujuan untuk menampilkan konten yang berbeda dengan yang disediakan untuk perayap mesin telusur merupakan pelanggaran terhadap Pedoman Webmaster Google."

Dikutip dari Google Webmaster : https://support.google.com/webmasters/answer/2721217

Jadi bagaimana sekarang? masih ingin menggunakan redirect backlink...
itu tergantung pribadi masing-masing, ternyata masih banyak kok yang menggunakan backlink seperti ini.
Menurut saya backlink ini sah-sah saja dan tidak melanggar Pedoman Webmaster Google karena disini kita tidak menggunakan Iframe atau Javascript. Dan juga disini kita "menampilkan konten yang benar-benar kita tujukan kepada pengunjung" bukan untuk menampilkan konten yang lain yang sebenarnya tidak mereka tuju.

Semoga artikel ini bermanfaat, saya disini sama-sama belajar jika artikel ini ada yang salah bisa lang berkomentar dibawah atau dapat menghungi kami dengan mengisi form kontak di halaman kontak kami.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Redirect Backlink, Berkualitas atau Justru Berbahaya ?

20 comments:

  1. mbah Google sudah menerapkan peraturan baku yang mau tak mau harus kita ikuti..kalo tak mau blog kita kena sanksi......keep happy blogging always..salam dari Makassar :-)

    ReplyDelete
    Replies
    1. bener mas, asalkan kita ikuti Term Of Service siMbah.. ya kita aman-aman aja

      Delete
  2. saya pernah melakukan backlink seperti ini, tapi tidak tahu sama sekali apa bahayanya :)
    makasih informasinya gan ;)

    ReplyDelete
  3. jadi kalo backlink yang aman gimana gan?

    ReplyDelete
    Replies
    1. backlink yang tidak melanggar TOS google dan tidak spam ;)

      Delete
  4. Wah baru tau ane, Makasih gan udh di share :D

    ReplyDelete
  5. Bisa begitu ya rupanya mas, malah baru tahu saya

    ReplyDelete
  6. Setuju sama pernyataan "sesuatu yang dilakukan berlebihan bakal ngga baik", Gan.
    Makasih nih, jadi tambah wawasan :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. ya makasih kembali mas, wawasan menarik harus dibaca lah

      Delete
  7. bner, lbih baik sedeng2 saja ya..

    ReplyDelete
    Replies
    1. yah gitulah mas, ikuti peraturan yang ada saja

      Delete
  8. makasih infonya gan...
    saya jadi tau :-D

    ReplyDelete
  9. Jadi backlink edu dan gov yang saya kumpulkan selama ini itu sia-sia gan?

    ReplyDelete
    Replies
    1. kembali lagi ke postingan diatas mas, itu semua tergantung pribadi masing2 :-bd

      Delete

Silahkan berikan komentar dan masukan anda di bawah ini, komentar dengan link tidak akan di approve